disini saya akan memberi tahu sedikit tips dan trik blogspot setelah beberapa lama membaca dan surfing di internet... semoga bermanfaat ya...
* CARA MEMBUAT LINK
Kode :
<a href="http://allnofria.blogspot.com" >trik blog </a>
Keterangan :
Text warna biru adalah link yang dituju.
Tulisan "trik blog" adalah tulisan yang ditampilkan.
Jika pingin yang dikasih link bukan tulisan melainkan gambar maka ganti tulisan tersebut dengan kode gambar seperti diatas, sehinga kodenya akan seperti ini :
<a href="http://allnofria.blogspot.com" target="_blank"><img src="http://kendhin.890m.com/banner-trik.gif" border="0" height="17" width="90"> </a>
Jika pingin link yang dituju dibuka dalam window baru maka tambahkan kode target="_blank" setelah kode "http://allnofria.blogspot.com"
Hasil :
trik blog (dibuka pada window yg sama)
(dibuka pada window baru)
* CARA MENGETENGAHKAN TEXT/GAMBAR
Kode :
<center>text</center>
Keterangan :
Ganti tulisan "text" dengan tulisan yana kamu inginkan, tau bisa juga diganti dengan gambar
* CARA MEMBUAT BARIS BARU
Kode :
<br>
Keterangan :
Tambahkan kode tersebut sebelum objek (text/gambar) yang dinginkan
* MEMBUAT HURUF TEBAL, MIRING DAN BERGARIS BAWAH
Kode :
<b>text</b>
<i>text</i>
<u>text</u>
Hasil :
Tebal
Miring
Garis Bawah
* MEMBERI WARNA TEXT
<font color="#FF0000"> text </font>
<font color="red"> text </font>
Keterangan :
Ganti text yang dicetak tebal dengan warna atau kode warna kesukaanmu.
Hasil :
Merah
biru
apapun yang ada cari semuanya ada disini, info, artikel, tugas, chat, music, anything....enjoy
Sabtu, 06 Desember 2008
Tips dan trik blog
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
:f :D :) ;;) :x :$ x( :?
:@ :~ :| :)) :( :s :(( :o
Posting Komentar